60DTK-Internasional: Setiap negara memiliki langkah preventif pencegahan Corona Virus Desease (Covid-19). Beberapa negara bahkan memilih lock down sebagai langkah tegas agar virus corona tidak menyebar semakin banyak di negaranya.
Lock Down di Berbagai Negara
