Rossi Jatuh, Marquez Juara MotoGP Sepang Malaysia 2018.

Foto : Instagram @motogp (ketiga pebalap saat berada di podium juara MotoGP Sepang, Malaysia.)

60DTK – OLAHRAGA : Race GP Sepang, Malaysia telah selesai. Hasil Juara dunia MotoGP musim 2018, Marc Marquez berhasil menjadi juara pada race ini, Minggu (04/11/2018).

Pada race kali ini, Baby Alien (Marc Marquez) memulai balapan dengan buruk karena harus star dari posisi tujuh. Sebaliknya, Legenda Hidup MotoGp yang star dari posisi 2 langsung memimpin balapan dari awal lab.

Pada tikungakn ke 15, Marquez hampir saja terjatuh setelah menyalip Iannone di posisi 4. Beruntung Ia masih sempat mengembalikan keseimbangan motor dan menyelamatkan dirinya. Sayangnya, pebalap Suzuki Ecstar Andrea Iannone yang berada dibelakang Marquez, terkejut dan akhirnya terjatuh.

Marquez menunjukkan kualitas seorang Juara Dunia MotoGp musim ini dengan berhasil meraih posisi 2 pada lap ke empat tepat berada di belakang Valentino Rossi setelah Ia berhasil melewat Johan Zarco.

Rossi yang terlena dengan posisi pertamanya, harus terjatuh pada tikungan 1 saat race menyisahkan 4 lap. Hasilnya, Markuez berhasil menjadi juara di susul Johan Zarco pada posisi 2 dan Alex Rins posisi 3.

Sedangkan The Doctor (Valentino Rossi) yang masih melanjutkan balapan harus finish di posisi 18.

Berikut Hasil MotoGP Malaysia 2018 :

  1. Marc Marquez
  2. Alex Rins
  3. Johan Zarco
  4. Maverick
  5. Dani Pedrosa
  6. Andrea divizioso
  7. Alvaro Bautista
  8. Jack Miller
  9. Denilo Petrucci
  10. Hafizh Syahrin
  11. Aleix espargaro
  12. Franco Morbidelli
  13. Stefan Bradl
  14. Takaaki Nakagami
  15. Bradley Smith
  16. Thomas Luthi
  17. Xavier Simeon
  18. Valentino Rossi
  19. Scott Redding

Gagal Finish

Pol Espargaro

Michele Pirro

Karel Abraham

Andrea Iannone

.(wk)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan